Demo Blog

Beli PSP Slim & Brite / PSP-3000 atau tidak ya ?

by Nagamasa_Eza on Nov.22, 2009, under

PSP-3000 atau PSP Slim & Brite telah dirilis beberapa saat lalu. Anda merasa bingung untuk membelinya? Berikut saya paparkan beberapa alasan untuk membeli dan tidak membeli PSP-3000 sekarang.

PSP-3000 sudah bisa memainkan game bajakan .ISO dan .CSO, Dengan Firmware 5.03 M33-6.
Hanya masih ada kelemahan, yaitu : anda harus mengintall ulang firmware 5.03 M33-6 untuk bisa mainkan game .ISO dan .CSO, apabila Firmware PSP anda berubah menjadi 5.03 lagi.
Jadi masih agak repot jika buat main game .ISO dan .CSO dan anda harus sering memflash ulang firmware supaya bisa jadi 5.03 M33-6

Jika mau bisa mainkan game .ISO dan .CSO dengan lancar dan tidak perlu install firmware terus, kita sarankan cari PSP-2000 yang masih bisa dipandora.
Apabila anda beli PSP-2000, anda diharapkan berhati-hati untuk belinya, tanyakan ke penjualnya :
barangnya Refurbish atau bukan ? (karena yang Original yang bisa main game .ISO dan .CSO sudah langka dan harganya lebih mahal dari PSP-3000),
sudah bisa main Game Bajakan .ISO dan .CSO tidak ? (karena PSP-2000 yang beredar sekarang ada yang sudah diproteksi seperti PSP-3000)

UPDATE - Sony telah mengonfirmasikan bahwa mereka mengatakan bahwa LCD PSP-3000 menampilkan warna secara natural dan lebih cerah dibandingkan PSP-2000, sehingga response time LCD juga ditingkatkan. Konsekuensinya, garis-garis (scanline) akan lebih terlihat pada PSP-3000, dan ini bukan cacat secara hardware.

Selain itu, ada juga masalah kompatibilitas dengan Memory Stick Pro Duo tertentu, tetapi masalah ini sudah diperbaiki dengan dirilisnya firmware 5.01 baru-baru ini.



1 komentar more...

1 komentar

Posting Komentar

Surfing

Looking for something?

Use the form below to search the site:

Still not finding what you're looking for? Drop a comment on a post or contact us so we can take care of it!

Links